• SMA MUHAMMADIYAH 7 YOGYAKARTA
  • Mutu Bersahabat

SISWA SMA MUHAMMADIYAH 7 BERPRESTASI DI TINGKAT NASIONAL

SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta menerima Atlit dari berbagai Cabang Olah Raga untuk dibina dan diwadhahi supaya lebih terasah dan berkembang.
Program KKO terbukti mampu berkembang dengan baik bahkan mampu menorehkan prestasi baik tingkat Kota, Propinsi, Nasional maupun Internasional.

Prestasi tersebut terbentuk karena kerjasama seluruh Guru dan Tenaga Kependidikan yang telah memvasilitasi baik watu maupun tenaga untuk pembinaan atlit, ungkap Darmansyah selaku Kepala Sekolah.

Wawancara dengan beberapa atlit di SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta pada cabang Voli, yakni Alkhalifi, Bintang dan Daffa Prita. Siswi Daffa Prita berhasil masuk dalam memperkuat tim volinya di Kejurnas 2024.

Sedangkan Alkhalifi, dan Bintang sudah bergabung dengan club Ganevo sejak tahun 2019 dan 2022, menurutnya "SMA Muhammadiyah 7 sangat mendukung saya dalam bermain volly dan mendukung saya untuk jadi atlet yang bisa mengharumkan nama sekolah dan negara". Selain itu, sekolah memberikan ijin dari untuk mengikuti berbagai latihan di klub ganevo pada hari Rabu pukul 13.00 dan Sabtu pagi difasilitasi pelatih dari sekolah, dukungan orangtua pun sangat diperlukan untuk berprestasi menjadi atlet volly yang bisa di andalkan, ungkap Bintang.

Kepercayaan masyarakat saat semakin besar untuk pengelolaan KKO di SMA Muhammadiyah 7.
Saat ini SMA Mutu Yk masih mrnerima Siswa KKO, Reguler maupun MBS Siti Chodijah.

Komentar

Selamat atas prestasi yang gemilang ini, semoga prestasi ini menjadi pijakan menuju kesuksesan yang lebih besar dan sebagai sumber inspirasi bagi siswa-siswi SMA Muhammadiyah 7 Yk

Maju terus SMA Muhammadiyah 7????????????

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMA MUHAMMADIYAH 7 YOGYAKARTA ADAKAN SYAWALAN

Sawalan Keluarga Besar SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta diselenggarakan pada hari Selasa 8 April 2025 bertempat di restoran Parangtritis. Sawalan keluaga besar GTK ini diselenggarakan sec

10/04/2025 12:55 WIB - Administrator
SMA MUTU GELAR TURNAMEN BOLA VOLI ANTAR SMP

Sabtu, 11 Januari 2025 SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta gelar Turnanen Bola Voli antar SMP Mts Se Daerah Istimewa Yogyakarta. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Multi Guna Siti Chodij

12/01/2025 08:54 WIB - Administrator
PENUTUPAN TURNAMEN SEPAK BOLA ANTAR SMP SE DIY DALAM RANGKA MILAD SMA MUTU YOGYA

Sabtu, 11 Januari 2025 acara penutupan Turnamen Sepak Bola antar SMP/Mts se DI Yogyakarta dalam rangka Milad SMA Muhammadiyah 7 ke 36 di lapangan UMY. Turnamen sepak bola ini dilaksana

11/01/2025 18:34 WIB - Administrator
SMA MUTU GELAR TURNAMEN SEPAKBOLA

Senin (6 Januari 2025) SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta menggelar Turnamen Sepak Bola dalam rangka Milad ke 36. Pertandingan tahun ini diikuti oleh 16 Tim dari SMP dan Mts se Daerah Istim

06/01/2025 14:15 WIB - Administrator
STUDI TIRU SD MUH METRO PUSAT LAMPUNG

Sabtu (21 des 2024) SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta kedatangan tamu dari SD Muh Metro Pusat Lampung. Sambutan hangat oleh Darmsnsyah berserta seluruh Tim Manajemen dan Pengelola KKO (Kel

21/12/2024 22:14 WIB - Administrator
YUDISTIRA BERPRESTASI PADA CABANG SEPATU RODA

Yudistira panggilan akrabnya merupakan siswa kelas X SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta.Yudistira mulai menggeluti permainan sepatu roda ini sejak kelas 3 SD. Ketertarikan nya padacabang ola

09/11/2024 18:07 WIB - Administrator
PENILAIAN PENDIDIKAN BERBASIS BUDAYA

Jumat, 25 Oktober 2024 telah diadakan Penilaian Pendidikan Berbasis Budaya (PBB) di SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta. Penilaian dilakukan oleh Titien Nur Rachmawati dari Balai Dikmen Kota

26/10/2024 10:29 WIB - Administrator
SMA MUTU JUARA 3 LKTI TINGKAT NASIONAL

Universitas Siber Muhammadiyah menyelenggarakan Lomba LKTI tingkat Nasional. Pada kesempatan ini SMA Muh 7 Yogyakarta berhasil mendapatkan Juara 3. Prestasi tersebut diraih oleh Raiha

25/10/2024 19:58 WIB - Administrator
Dafa Successfully passed the selection process to strengthen the DIY Sand Volleyball Team at the PON 2024

One of the students of SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta, Dafa Prita Dewi, Successfully passed the selection process to strengthen the DIY Sand Volleyball Team at the PON 2024 Aceh-North Su

19/09/2024 08:22 WIB - Administrator
SISWI SMA MUH 7 PERKUAT TIM VOLI DIY PADA PON KE XXI ACEH-SUMUT 2024

Siswi SMA Muhammadiyah 7 Yogykarta Dafa Prita Dewi perkuat Tim Bola Boli Pasir DIY pada ajang PON di Medan. Dafa Prita mulai tertarik di cabor bola voli sejak kelas 5 SD. Meli

04/09/2024 07:42 WIB - Administrator